Nias Selatan, SuaraNias.Com - Untuk menunjang proses belajar mengajar yang lebih baik dan lebih maju dalam pendidikan anak didik SMP Negeri 1 Hilisalawaahe di Kabuten Nias Selatan Dinas Pendididikan diberikan fasilitas Tablet , Komputer dan Laptop ( LED & HP 240 G7), Aksesoris Elektronik, Hard Disk dan Modem yang bersumber dari DANA BOS AFIRMASI Tahun 2019.
Harapanan Dinas Pendidikan Nias Selatan anak-anak didik bisa mewujudkan pendidikan yang berkualitas dan kreatif serta mendekatkan diri untuk belajar.
Pihak sekolah mengucapkan terima kasih kepada Kadis Pendidikan Nisel, Nurhayati Telaumbanua dan Kabid PTK Yasatulo Lase yang sudah memfasilitasi SMP Negeri 1 Hilisalawaahe. (EB)